Dixon vs STIR : Mana Teknik MRI Terbaik untuk Evaluasi Lemak Peri Diskus Lumbal?

VOKASI NEWS – Perbandingan teknik Dixon dan STIR pada MRI lumbal menunjukkan Dixon lebih unggul dalam kualitas citra untuk evaluasi lemak peri diskus. Perkembangan teknologi Magnetic Resonance Imaging (MRI) terus […]
Membangun Minat Literasi dan Digitalisasi Melalui INLISLite di Perpustakaan SDN Gubeng 1/204 Surabaya

VOKASI NEWS – Program magang di SDN Gubeng 1/204 Surabaya berhasil meningkatkan minat baca siswa dan mendigitalisasi perpustakaan melalui INLISLite. Perpustakaan sekolah memiliki peran strategis dalam membentuk budaya belajar siswa. […]
Menyelami Sejarah di Museum Pendidikan Surabaya: Tempat Belajar yang Seru!

VOKASI NEWS – Museum Pendidikan Surabaya menghadirkan koleksi sejarah pendidikan Indonesia dari masa kolonial hingga modern. Temukan informasi tiket, fasilitas, dan pengalaman edukatif yang menarik. Museum Pendidikan Surabaya menjadi salah […]
Panduan Sehat Menghadapi Masa Transisi Wanita Saat Menopause

VOKASI NEWS – Menopause adalah fase alami dalam kehidupan wanita yang memengaruhi fisik dan psikis. Pelajari tahapan, gejala, dan strategi sehat dalam menghadapinya. Menopause merupakan fase alami dalam kehidupan seorang […]
Menerapkan Keselamatan Radiasi di Balik Pemeriksaan Radiografi Panoramik

VOKASI NEWS – Radiografi panoramik kini menjadi bagian penting dalam pemeriksaan gigi modern. Teknologi ini mampu menampilkan keseluruhan struktur rahang dan gigi dalam satu gambar. Namun, di balik kecanggihan alat […]
Kombinasi Auriculopressure dan Pijat Refleksi Bantu Atasi Insomnia Ringan

VOKASI NEWS – Auriculopressure sebagai terapi tradisional non-invasif efektif membantu mengatasi insomnia pada mahasiswa dengan menekan titik akupresur di telinga. Insomnia kini menjadi keluhan yang umum, terutama di kalangan mahasiswa. […]
Smart Green House Budidaya Anggrek Berbasis IoT, Solusi Efisiensi di Lahan Terbatas

VOKASI NEWS – Smart Green House berbasis IoT dengan mikrokontroler ESP32 dan sensor lingkungan real-time menghadirkan solusi otomatis dan efisien untuk budidaya anggrek tanah. Anggrek tanah merupakan salah satu tanaman […]
Robot SCARA Sortasi Cabai Berbasis YOLOv8, Inovasi Otomatisasi Pertanian Cerdas

VOKASI NEWS – Sistem sortasi cabai otomatis berbasis Robot SCARA dengan teknologi visi komputer dan deep learning YOLOv8 menghadirkan solusi efisien dan akurat dalam klasifikasi cabai. Teknologi otomasi kini merambah […]
Cara Mahasiswa Tetap Eksis dan Berprestasi di Berbagai Bidang

VOKASI NEWS – Banyak mahasiswa berpikir bahwa kesibukan kuliah menghalangi mahasiswa untuk aktif berprestasi di luar akademik. Padahal, justru di masa kuliah inilah kesempatan terbaik untuk mengembangkan diri, baik di […]
Pijat Refleksi Meningkatkan Aktivitas Fisik pada Penderita Dismenore Primer

VOKASI NEWS – Dismenore primer merupakan kondisi nyeri saat menstruasi tanpa gangguan organik seperti kista atau endometriosis. Keluhan ini sering dialami remaja usia 15–19 tahun dan berdampak pada turunnya aktivitas […]