Peningkatan Efisiensi Penyortiran Produk Susu dengan Robotika Melalui Pendekatan YOLOv8

VOKASI NEWS – Sistem sortir otomatis berbasis lengan robot articulated dengan deteksi YOLOv8 mampu mengidentifikasi dan mengklasifikasikan kemasan susu rusak secara real-time. Teknologi dan informasi yang berkembang pesat mendorong industri […]
Robot SCARA Pintar Sebagai Solusi Efisien Sortir Botol Obat

VOKASI NEWS – Sistem penyortiran otomatis berbasis robot lengan SCARA terintegrasi dengan deteksi objek YOLO v8 berhasil meningkatkan efisiensi dan akurasi penyortiran produk farmasi skala kecil. Pemanfaatan teknologi robotika terus […]
Efektivitas Daun Kemuning dan Kayu Manis untuk Bagi Obesitas

VOKASI NEWS – Obesitas menjadi masalah kesehatan yang semakin mengkhawatirkan, terutama di kalangan usia muda 19-25 tahun. Berdasarkan data Riskesdas 2018, prevalensi obesitas pada wanita di Surabaya mencapai 35,03%, jauh […]
Green Banking dan CSR: Strategi Bank Menuju Profitabilitas dan Keberlanjutan

VOKASI NEWS – Penerapan green banking di sektor perbankan Indonesia menjadi strategi penting untuk mendukung keuangan berkelanjutan dan mitigasi dampak perubahan iklim. Di tengah krisis iklim global dan tuntutan akan […]
Faktor Pergeseran Geometri Pada Pasien Kanker Payudara Menggunakan Teknik 3DCRT di Instalasi Radioterapi

VOKASI NEWS – Artikel ini membahas faktor penyebab pergeseran geometri pada pasien kanker payudara selama terapi 3DCRT, dampaknya terhadap efektivitas pengobatan, serta strategi untuk meminimalkan risiko selama proses radioterapi. Pentingnya […]
Inovasi Fiksasi Image Receptor Adaptif untuk Pasien Kursi Roda dan Brankar

VOKASI NEWS – Inovasi fiksasi Image Receptor adaptif mempermudah pemeriksaan radiologi pasien kursi roda dan brankar sekaligus mengurangi paparan radiasi. Pemeriksaan radiologi konvensional dengan menggunakan Sinar-X menjadi salah satu metode […]
Inovasi Digital dalam Dunia Radiologi: PACS dan Tingkat Penerimaan Tenaga Medis

VOKASI NEWS – Implementasi PACS di RS Premier Surabaya meningkatkan efisiensi layanan dan mendapat respons positif dari tenaga medis. Di era digital, inovasi teknologi telah mengubah wajah dunia kesehatan. Salah […]
Solusi Gizi Kurang Anak Lewat Sentuhan Pijat Tradisional Penambah Nafsu Makan

VOKASI NEWS – Pijat Tui Na anak terbukti efektif meningkatkan nafsu makan dan membantu mengatasi gizi kurang pada anak usia sekolah dasar. Masalah gizi kurang masih menjadi tantangan besar di […]
Dibalik Tren Vape Mahasiswa: Persepsi, Harga, dan Word of Mouth yang Memengaruhi Pilihan

VOKASI NEWS – Tren vape di kalangan mahasiswa dipengaruhi persepsi, harga, dan word of mouth, dengan harga sebagai faktor dominan keputusan pembelian. Vape kini menjadi salah satu tren gaya hidup […]
Digitalisasi Pengelolaan Dana Penelitian: Mendorong Efisiensi dan Transparansi di Perguruan Tinggi

VOKASI NEWS – Digitalisasi pengelolaan dana penelitian di perguruan tinggi meningkatkan efisiensi, akurasi, dan transparansi pencairan dana penelitian secara signifikan. Pengelolaan keuangan yang baik menjadi salah satu fondasi penting dalam […]