HIMA TEKVET UNAIR dan KM TEKVET UGM Sukses Gelar Kolaborasi Melalui VetXplore 2025

VOKASI NEWS – VetXplore 2025 mempertemukan HMTV UNAIR dan KMTV UGM di Yogyakarta. Kegiatan ini memperkuat sinergi mahasiswa Teknologi Veteriner melalui diskusi, tur laboratorium, dan kolaborasi program kerja. Yogyakarta – […]
AIR Coil Tingkatkan Kualitas Citra MRI Knee Dibanding Flex Coil

VOKASI NEWS – Penelitian di Rumah Sakit UBAYA menunjukkan AIR Coil menghasilkan citra MRI lutut lebih jelas dibanding Flex Coil, dengan nilai SNR lebih tinggi dan visualisasi anatomi lebih detail. […]
Pengabdian Masyarakat “SI GALANG” Gizi Sehat dan Gigi Cemerlang di SDN 2 Suren Ponorogo

VOKASI NEWS – Fakultas Vokasi Universitas Airlangga melaksanakan pengabdian masyarakat di Ponorogo melalui Edutainment SI GALANG. Kegiatan ini mengedukasi siswa tentang TBC, kesehatan gigi, dan gizi seimbang untuk mendukung generasi […]
Galih Potensi Raih Karir Bersama Vokasi Seminar Berdikari 2025

VOKASI NEWS – Fakultas Vokasi Universitas Airlangga sukses menggelar Seminar Nasional Berdikari 2025. Acara ini membekali mahasiswa dengan strategi karier, personal branding, serta teknik menghadapi dunia kerja profesional. Surabaya, 15 […]
Prodi Teknologi Veteriner UNAIR Sukses Gelar Acara Veterinary Technology of Competition (Vetcom)

VOKASI NEWS – Kompetisi tahunan Veterinary Technology of Competition (Vetcom) telah sukses diselenggarakan oleh Prodi D4 Teknologi Veteriner Fakultas Vokasi UNAIR. Program Studi D4 Teknologi Veteriner Fakultas Vokasi Universitas Airlangga […]
Agenda Kotak Aspirasi, Diskusi Terbuka Ormawa Vokasi

VOKASI NEWS – BLM Fakultas Vokasi UNAIR meluncurkan program “Kotak Aspirasi” sebagai wadah komunikasi mahasiswa untuk memperjuangkan kebutuhan akademik dan fasilitas kampus secara lebih transparan dan berkelanjutan. Pendidikan vokasi perpaduan […]
Senam Sehat & TOGA: Warga Sukorejo Bangun Semangat Hidup Sehat Bersama Mahasiswa Unair

VOKASI NEWS – Warga Sukorejo bersama mahasiswa Unair menggelar senam sehat dan lomba tanam TOGA. Kegiatan ini membangun kesadaran hidup sehat dan mendorong budaya apotek hidup di masyarakat. Teriakan yel-yel […]
OSH CUP 2025: Wujudkan Budaya K3 dalam Kehidupan Sehari-hari

VOKASI NEWS – OSH CUP 2025 yang digelar Fakultas Vokasi UNAIR menghadirkan lomba esai, poster, fotografi, dan P3K dengan tema budaya K3. Ajang ini bertujuan menumbuhkan kesadaran hidup sehat, aman, […]
Sistem Rekomendasi Parfum Berbasis TF-IDF dan Cosine Similarity

VOKASI NEWS – Penelitian ini mengembangkan sistem rekomendasi parfum berbasis TF-IDF, Cosine Similarity, dan Doc2Vec. Hasil evaluasi menunjukkan sistem mampu memberikan rekomendasi aroma yang relevan meski masih perlu pengembangan lebih […]
Edukasi dan Pengolahan Sampah Pakai Biopori melalui Program Ecopore di Desa Kedungwaras

VOKASI NEWS – Program Ecopore di Desa Kedungwaras mengajarkan pembuatan biopori sebagai solusi ramah lingkungan. Kegiatan ini meningkatkan kesadaran warga dalam mengelola sampah organik dan menjaga kebersihan desa. Program kerja […]