VOKASI UNAIR

Inilah Daftar Pemenang Mawapres Fakultas Vokasi UNAIR 2025

Inilah Daftar Pemenang Mawapres Fakultas Vokasi UNAIR 2025/dokumen istimewa

VOKASI NEWS – Inilah daftar pemenang Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) Fakultas Vokasi Universitas Airlangga tahun 2025.

Fakultas Vokasi Universitas Airlangga sukses menyelenggarakan Seleksi Mahasiswa Berprestasi (MAWAPRES) tahun 2025.

Acara ini merupakan bagian dari program tahunan yang bertujuan untuk mengapresiasi mahasiswa berprestasi di berbagai bidang akademik dan non-akademik.

Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan surat Direktur Kemahasiswaan No. 4359/UN3.MAWA/KM.05.03/2023 serta pedoman dari Pusat Prestasi Nasional Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Proses Seleksi yang Ketat

Seleksi tahun ini melibatkan dewan juri dari berbagai latar belakang keilmuan, di antaranya:

  • Edith Frederika Puruhito, S.KM., M.Sc
  • Riska Nur Rosyidiana, SE., M.Ak.
  • Sisca Dina Nur Nahdliyah, S.T., M.T.
  • Tofan Agung Eka Prasetya, S.Kep., M.KKKK., Ph.D
  • Aji Akbar Firdaus, ST., MT.
  • Nur Septia Handayani, S.K.M., M.P.H.
  • Moh. Darus Salam, S.E., M.B.A.
  • Umi Farichah Bascha, S.E., M.M.
  • Celya Intan Kharisma Putri, S.S., M.Appl.Ling.
  • Dr. Amaliyah, S.AB., M.M.

Sebanyak 15 mahasiswa dari berbagai program studi di Fakultas Vokasi bersaing ketat untuk menjadi yang terbaik.

Daftar Pemenang Seleksi MAWAPRES 2025

Berikut adalah nama-nama mahasiswa berprestasi yang berhasil meraih penghargaan:

  1. Sekar Ayu Putri Nugrahaeni – D4 Fisioterapi
  2. Adinda Chusnul Wibawanti – D3 Akuntansi
  3. Fitria Indah Novitasari – D4 Teknik Informatika
  4. Arifatun Nazilah – D4 Manajemen Perkantoran Digital
  5. Frizka Amelia Sundha – D4 Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol
  6. Muhammad Levi – D4 Perbankan dan Keuangan
  7. Mohammad Pradana Setyawan – D4 Teknoloogi Radiologi Pencitraan
  8. Wahyuni Ilahi – D4 Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol
  9. Marriemanuelgizella Jufeliend – D3 Akuntansi
  10. Eka Rachma Aprilidanti – D4 Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol
  11. Adellia Sisca Shafira Putri Priono – D3 Akuntansi
  12. Alief Maghfiranu Putra Riyadi – D4 Kearsipan dan Informasi Digital
  13. Aurora Shakila Ananda Syah – D4 Manajemen Perkantoran Digital
  14. Junnah Nur Lathifah – D3 Perpajakan
  15. Nona Surya Agustin – D4 Teknologi Laboratorium Medik

Pemenang akan mewakili Fakultas Vokasi dalam seleksi di tingkat universitas.

[BACA JUGA: KNV 2024, Kolaborasi 3 Bidang Soroti Potensi Kecerdasan Buatan Era Digital]

***

Editor : Oky Sapto Mugi Saputro – Tim Branding Fakultas Vokasi UNAIR

Share Media Sosmed

Pilihan Kategori

Name Link
Form permohonan peliputan, publikasi dan penerbitan
Panduan Prosedur Peliputan
Panduan Penulisan Artikel

Pastikan karya kamu sesuai panduan yang ada ya voks, tetap semangat!