Optimalisasi Peran K3 untuk Efisiensi Migas

VOKASI NEWS – Seminar Nasional K3 Fakultas Vokasi Unair bahas strategi dan implementasi K3 untuk mendukung efisiensi serta keselamatan di industri migas. Himpunan Mahasiswa Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Fakultas […]
Kolaborasi Internasional Vokasi UNAIR – UPM Peringati Hari Udara Bersih Sedunia

VOKASI NEWS – Prodi Sarjana Terapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) FV UNAIR berkolaborasi dengan Universiti Putra Malaysia (UPM) menyelenggarakan International Academic Lecture. Kolaborasi ini dalam rangka memperingati International Day […]
OSH FAIR 2025: Ikut Andil Dalam Event World Health Day

VOKASI NEWS – OSH FAIR (Occupational Safety and Health FAIR) merupakan program kerja HIMA K3 Universitas Airlangga. Kegiatan ini bertujuan untuk membranding dengan menghadirkan stand prodi pada setiap expo. Pada […]
OSHTEN 2025: Teknologi Digital Menjadi Kunci Pertumbuhan Bisnis Mahasiswa

VOKASI NEWS – Pada Sabtu, 20 September 2025, Hima Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) UNAIR kembali menggelar seminar kewirausahaan tahunan, yaitu OSHTEN 2025 (Occupational Safety and Health to be Entrepreneurship). […]
Sharing Session Vol. 2 D4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Bertemakan “From Campus to Career”

VOKASI NEWS – Hima D4 Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) FV UNAIR mengadakan Sharing Session Vol.2. Kegiatan ini berlangsung secara daring melalui zoom meeting pada Minggu, 31 Agustus 2025. Sharing […]
Rancang Bangun Alat Automatic X-Ray Bucky Table Untuk Pemeriksaan Radiografi Pediatrik

VOKASI NEWS – Rancang alat Automatic X-Ray Bucky Table untuk radiografi pediatrik, guna meningkatkan kualitas citra dan proteksi radiasi dengan sistem otomatis berbasis microcontroller. Pemeriksaan radiografi pediatrik merupakan pemeriksaan yang […]
WRP 2025: Membangun Sinergi dan Kolaborasi Antar Organisasi

VOKASI NEWS – WRP 2025 HIMA K3 UNAIR menjalin sinergi antarmahasiswa lewat studi banding, diskusi isu lingkungan, dan penguatan jejaring organisasi. Work Relation Program (WRP) merupakan program kerja yang digagas […]
Gambaran Stres Kerja pada Pekerja Shift di Unit Sorting Perusahaan Sektor Agrikultur
VOKASI NEWS – Stres kerja merupakan suatu kondisi dimana pekerja merasakan sebuah tekanan dalam menghadapi pekerjaan (Mangkunegara, 2017). Stres dapat terjadi kepada siapa saja dan pada unit pekerjaan apa saja, […]
Relevansi Personal Factors dengan Unsafe Action Pekerja Stasiun Gilingan
VOKASI NEWS – Unsafe action atau tindakan tidak aman adalah segala bentuk tindakan manusia yang dapat menyebabkan kecelakaan baik pada diri sendiri maupun orang lain. Di tempat kerja, tindakan tidak […]
Hubungan Antara Iklim, Beban, dan Stres Kerja di Area Shearing Perusahaan Sparepart di Gresik
VOKASI NEWS – Pekerjaan di area shearing adalah proses panas yang melibatkan pembentukan lembaran baja menjadi pegas daun (leaf spring) melalui pemanasan. Proses ini memiliki potensi untuk menimbulkan berbagai masalah […]