Tingkat Aktivitas Fisik Dan Risiko Jatuh Pada Lansia
VOKASI NEWS – Semua negara di seluruh dunia menunjukkan adanya peningkatan jumlah dan persentase populasi lanjut usia. Keseluruhan jumlah orang lanjut usia di dunia saat ini mencapai 703 juta jiwa. […]
Pengaruh KUR, Keuangan, dan Teknologi Terhadap Kinerja UMKM
VOKASI NEWS – UMKM di Indonesia telah berkontribusi terhadap Produk Domestik Bruto (PDB) dengan menghasilkan 61,9% atau Rp 9.580 Triliun dari tahun 2022 hingga 2023. Sektor ini juga memberikan lapangan […]
Meninjau Implementasi Personal Selling dalam Program GasKita Pintar Residensial di Surabaya Barat
VOKASI NEWS – Pada tahun 2022, PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) memperkenalkan program baru yang bernama GasKita Pintar Residensial. GasKita Pintar Residensial merupakan program pemanfaatan gas bumi yang ditujukan […]
Menyelami Cedera Ligamen Anterior (ACL) Knee Joint dengan MRI Deteksi Terkini untuk Diagnosis yang Akurat
VOKASI NEWS – Cedera ACL merupakan cedera yang dapat mengakibatkan ligament pada lutut mengalami robekan (rupture) atau peregangan. ACL adalah ligament yang penting untuk stabilitas lutut, menghubungkan tulang paha dengan […]
Peran Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dalam Meningkatkan Penerimaan Negara dan Stabilitas Ekonomi
VOKASI NEWS – Pajak Pertambahan Nilai (PPN) adalah pajak konsumsi yang dikenakan pada barang dan jasa di setiap tahap produksi dan distribusi. Pajak ini termasuk jenis pajak tidak langsung karena […]
Pentingnya Kadar Follicle Stimulating Hormone (FSH) dalam Program In Vitro Fertilization
VOKASI NEWS – Follicle stimulating hormone (FSH) adalah hormon gonadotropin yang disekresi oleh anterior pituitary gland sebagai bentuk respon gonadotropin releasing hormone (GnRH) dari hipotalamus. Pelepasan GnRH dalam frekuensi rendah […]
Upaya Menghindari Kesalahan Triage dalam Penanganan Pasien di Instalasi Gawat Darurat (IGD)
VOKASI NEWS – Kejadian kesalahan penerapan triage tidak jarang ditemukan di Instalasi Gawat Darurat (IGD) rumah sakit. Meskipun perawat ataupun dokter mengetahui hal ini ada juga yang membiarkan hal itu. […]
Strategi Negosiasi yang Efektif untuk Meningkatkan Penjualan di PT PAL Indonesia
VOKASI NEWS – Negosiasi adalah bagian yang paling penting dalam dunia bisnis, terutama dalam industri maritim yang kompetitif seperti di PT PAL Indonesia. PT PAL Indonesia, perusahaan milik Badan Usaha […]
Kunci Sukses Pengetahuan dan Sikap Pekerja dengan Penerapan 5R (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, dan Rajin)
VOKASI NEWS – Penerapan 5R adalah konsep sederhana asal Jepang yang terdiri dari lima kata bahasa Jepang, Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu, dan Shitsuke. Dalam bahasa Indonesia, 5S diterjemahkan sebagai 5R, […]
Memahami Persepsi Konsumen Terhadap Variasi Paket Internet Telkomsel
VOKASI NEWS – Persepsi konsumen merupakan proses dimana konsumen memilih, mengatur, dan menerjemahkan sebuah informasi untuk menciptakan sebuah gambaran. Terciptanya persepsi selain dari rangsangan fisik juga terdapat hubungan terhadap bidang […]