Student Outbound Full Time Departemen Bisnis Fakultas Vokasi ke UiTM Melaka Malaysia
VOKASI NEWS – Fakultas Vokasi UNAIR melaksanakan student outbound guna memenuhi target kinerja tahunan. Dalam kegiatan tersebut, departemen bisnis Fakultas Vokasi telah mengirimkan 31 Delegasi mahasiswa dari berbagai prodi. Terdapat […]
Keseruan Opening Ceremony Student Inbound UiTM di Fakultas Vokasi
VOKASI NEWS – Opening Ceremony Student Inbound mahasiswa-mahasiswi UiTM Malaysia yang berlangsung dengan sangat antusias dan meriah. Menjalani program student inbound, Unair kedatangan mahasiswa-mahasiswi dari Universiti Teknologi MARA (UiTM) pada […]
Fakultas Vokasi Menggandeng Universiti Teknologi Mara (UiTM) Dalam Kegiatan SDGs Summer Course Program 2024
VOKASI NEWS – Fakultas Vokasi UNAIR menggandeng Universiti Teknologi MARA (UiTM) menggelar SDGs Summer Course Program 2024. Kegiatan summer course ini dilaksanakan pada bulan Mei 2024 dengan mengangkat tema “Kuliner […]
Student Outbound Prodi D-IV TRIK di UMT: Meningkatkan Efisiensi Energi Surya dengan Sistem Poros Fleksibel
VOKASI NEWS – Student outbound Prodi D-IV TRIK (Teknologi Rekayasa Instrument dan Kontrol) Fakultas Vokasi UNAIR di University Malaysia Terengganu (UMT). Dua Mahasiswi Prodi D-IV TRIK mengikuti acara Student Outbound […]
Universitas Airlangga Kirim Staf dan Student Outbound Hasil Kerjasama Mobility Program dengan Camarines Sur Polytechnic Colleges
VOKASI NEWS – UNAIR perkuat kerjasama secara internasional dengan melakukan pengiriman staf dan juga mahasiswa dalam rangka kegiatan outboond ke Camarines Sur Polytechnic Colleges (CSPC). Universitas Airlangga (UNAIR) kembali menunjukkan […]
Guest Lecture oleh Delegasi UNAIR pada Program Student-Faculty Mobility CSPC
VOKASI NEWS – Dalam rangka memperkuat hubungan dan kerjasama internasional, Universitas Airlangga (UNAIR) mengirim delegasi dalam program Student-Faculty Mobility Program di Camarines Sur Polytechnic Colleges (CSPC). Salah satu rangkaian kegiatan […]
Summer Course Program 2024: Program Kolaborasi Internasional Fakultas Vokasi UNAIR
VOKASI NEWS – Fakultas Vokasi Universitas Airlangga kembali menggelar program unggulan bernama Sail Program (Summer Course Program 2024). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pencapaian Sustainable Development Goals (SDGs). Pada […]
Serunya Mahasiswa Teknik Informatika UNAIR Ikuti Summer Course di Filipina
VOKASI NEWS – Mahasiswa Teknik Informatika Universitas Airlangga (UNAIR) berkesempatan mengikuti program summer course di Filipina. Program ini memberikan pengalaman berharga dan pengetahuan baru di bidang teknologi informasi. Pengalaman Internasional […]
Pengabdian Masyarakat International Sharing Cross Culture dan Pelatihan Grooming di SMKN 1 Bangkalan
VOKASI NEWS – Pelaksanaan International Sharing Cross Culture, salah satu serangkaian kegiatan Summer Course 2024. Program studi D4 Manajemen Perhotelan UNAIR melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat di SMKN 1 Bangkalan. Kegiatan […]
SUIC 2024 Mengupas Tuntas tentang Akuntansi Digital
VOKASI NEWS – SUIC 2024 membahas tentang akuntansi digital yang dikemas dalam tema Towards Digital Accounting: What It Is, Benefits, and How to Transition. Guna meningkatkan reputasi dan kualitas pembelajaran […]